"Barang siapa memperdengarkan amalanya maka Allah akan memperdengarkan amalannya kepada makhluknya yang bisa mendengar, kemudian Dia akan merendahkannya dan menghinakannya"
-Nabi Muhammad SAW-
"Sebaik-baik manusia adalah orang yang panjang umurnya dan baik amalnya, dan sejelek-jelek manusia adalah orang yang panjang umurnya tetapi buruk amalnya"
-Nabi Muhammad SAW-
"Beramallah dan bersungguh-sungguhlah! Namun, janganlah engkau bergantung pada amal. Orang yang tidak beramal adalah pemimpi, sedangkan orang yang bergantung pada amal adalah sombong dan terpedaya"
-Abdul Qadir Al-Jailani-